Liga 1 2024/2025 bakal digelar mulai 2 Agustus 2024 hingga Mei 2025. Ke–18 klub peserta Liga 1 dipastikan aktif di bursa transfer untuk mengubah komposisi pemain.
Beberapa pemain sudah berganti klub untuk musim depan. Salah satunya Flavio Silva (Persik Kediri) yang pindah ke Persebaya Surabaya. Eber Bessa dan Fadil Sausu tidak lagi di Bali United musim depan.
Tim promisi Malut United hingga 18 Juni 2024 tercatat paling banyak mendatangkan pemain baru. Setelah mendatangkan Safrudin Tahar dan Wahyu Prasetyo, Malut United mendatangkan dua bersaudara, Yance dan Yacob Sayuri, dari PSM Makassar.
Tim promosi lainnya, PSBS Biak, dikabarkan mendatangkan bomber asal Argentina, Julian Velazquez.
Persebaya Surabaya juga termasuk klub yang aktif di transfer pelain Liga 1 2024/2025. Setelah mendatangkan Flavio Silva dari Persik Kediri, Bajul Ijo mendatangkan Malik Risaldi dari Madura United.
Juara bertahan Persib Bandung belum bergerak di bursa transfer pemain. Maung Bandung dipastikan mempertahankan 11 pemain intinya, termasuk duet penyerang asal Brasil, David Da Silva dan Ciro Alves.
Update Transfer Pemain Liga 1 2024/2025
Berikut daftar update transfer klub Liga 1 2024/2025 hingga 28 Juni 2024.
Arema FC
Masuk:
- Lucas Frigeri
- Dalberto
- Sulthon Fajar
- Achmad Syarif
- Anwar Rifai
- Iksan Lestaluhu
- Andrian Casvari
- Salim Tuharea
- Bayu Setiawan
- Daffa Fahish
Keluar:
- Evan Dimas
- Ahmad Bustomi
- Gustavo Almeida
- Teguh Amiruddin
- Bagas Adi Nugroho
- Ariel Lucero
- Charles Raphael
- Julian Schwarzer
Bali United
Masuk:
- Fitrul Rustapa (rumor)
- Marco Tulio (rumor)
- Lazarini (rumor)
- Mitsuru Maruoka
- Silverio (rumor)
- Bagas Adi Nugroho
Keluar:
- Muhammad Ridho
- Mohammed Rashid
- Ramdani Lestaluhu
- Jajang Mulyana
- Haudi Abdillah
- Fadil Sausu
- Jefferson
- Eber Bessa
Barito Putera
Masuk:
- Muhammad Ridho
- Morelatto
- Levy Madinda
- Lucao
- Satria Tama
- Novan Sasongko
Keluar:
- Renan Alves
- Hasim Kipuw
- Mike Ott
- Frendi Saputra
- Chris Rumbiak
- Patrick Womsiwor
- Dhika Bayangkara
Borneo FC
Masuk:
- Erwin Gutawa
- Gavin Kwan
- Ari Maring
- Ronaldo Rodrigues
- Christophe Nduwarugira
- Berguinho
- Leo Gaucho
Keluar:
- Wiljan Pluim
- Ahmad Nur Hardianto
- Agung Prasetyo
- Rizky Dwi Febrianto
- Felipe Cadenazzi
- Silverio
- Win Naing Tun
- Leo Lelis
- Arya Gerryan.
Dewa United
Pemain masuk:
- Hugo Gomes Jaja
- Reva Adi
- Taisei Marukawa
Pemain keluar:
- Ichsan Kurniawan
- Mochammad Zaenuri
- Ahmad Rusadi
- Nasir
- Majed Osman
- Kafiatur Rizky
- Septian Bagaskara
Madura United
Pemain masuk:
- Jordy Wehrmann (rumor)
- Daisuke Sato (rumor)
- Ibrahim Yakubu Nassam (rumor)
Pemain keluar:
- Junior Brandao
- Malik Risaldi
- Riyatno Abiyoso (peminjaman)
- Yuda Editya Pratama
- Jacob Mahler
- Dalberto
- Cleberson
- Lucas Frigeri
- Dodi Alexvan Djin
- Francisco Rivera
- Hugo Gomes Jaja
- Guntur Ariyadi
- Andrian Casvari
- Ricki Ariansyah
- Satria Tama
- Novan Sasongko
- Wawan Hendrawan
- Fachruddin Aryanto
Persebaya Surabaya
Pemain masuk:
- Malik Risaldi
- Flavio Silva
- Gilson Costa
- Slavko Damjanovic (rumor)
- Mohammed Rashid
- Francisco Rivera
Pemain keluar:
- Dusan Stevanovic
- Robson Duarte
- Paulo Henrique
- Yan Victor
- Wildan Ramdhani
- Muhammad Iqbal
- Waskito Chandra
- Reva Adi
- Ripal Wahyudi
Persib Bandung
Pemain masuk:
- Robi Darwis (kembali)
- Dimas Drajad (rumor)
- Hanif Sjahbandi (rumor)
Pemain keluar:
- Eriyanto
- Satrio Azhar
- Ezra Walian
- Fitrul Rustapa
- Teja Paku Alam (rumor)
Persija Jakarta
Pemain masuk:
- Gustavo Almeida (dipermanenkan)
- Witan Sulaeman (kembali)
- Frengky Missa (kembali)
- Jacob Mahler (rumor)
- Ramdani Lestaluhu (rumor)
- Reva Adi Utama (rumor)
Pemain keluar:
- Tony Sucipto
- Maman Abdurahman
- Oliver Bias
- Rizky Ridho (rumor)
- Hanif Sjahbandi (rumor)
- Hansamu Yama (rumor)
Persik Kediri
Pemain masuk:
- Evan Dimas
- Majed Osman
- Ezra Walian
- Leo Navacchio
- Husna Al Malik
- Ze Valente
Pemain keluar:
- Arthur Irawan
- Jordan Zamorano
- Jimmy Aronggear
- Sutan Zico
- Flavio Silva
- Hary Nasution
- Irfan Bachdim
- Miftahul Hamdi
- Miswar Saputra
- Anderson Nascimento
- Renan Silva
- Simen Lyngbo
Persis Solo
Pemain masuk:
- Giovani Numberi (rumor)
- Mochammad Zaenuri
- Rikzy Dwi Febrianto (rumor)
- Jordan Jarvis (rumor)
- Karim Rossi
Pemain keluar:
- Jaime Xavier
- Shulton Fajar
- Alfath Faathier
- Gavin Kwan
- Arif Budiyono
- Taufiq Febriyanto
- Samuel Simanjuntak
- Arapenta Poerba
- Roni
- Diego Bardanca
Persita Tangerang
Masuk:
- George Brown (rumor)
- Tamirlan Kozubaev (rumor)
- Lucas Melano (rumor)
- Jaime Xavier (rumor)
- Agung Prasetyo (rumor)
- Lucas Melano (rumor)
Keluar:
- Christian Rontini
- Adhitya Harlan
- Mohcine Hassan
- Heri Susanto
- Cakra Yudha
- Sirvi Arvani
- Abu Rizal Maulana
- Rendy Juliansyah
- Dany Saputra
- Hanis Saghara
PSBS Biak
Masuk:
- Abel Argaaaraz (Argentina)
- Gabriel Esparza (Argentina)
- Jonata Machado (Meksiko)
- Julian Velazquez (Argentina)
- Williams Lugo (Venezuela)
- Takuya Matsunaga (Jepang)
- Barnabas Sobor
Keluar:
- Melcior Majefat
PSIS Semarang
Pemain masuk:
- Ruxi
- Rahmat Syawal
- Aulia Rahman
Pemain keluar:
- Wahyu Prasetyo
- Jorry Guruh
- Fredyan Wahyu
- Aqsha Saniskara
- Eka Febri Setiawan
- Evan Dimas
- Barnabas Sobor
- Lucao
- Taisei Marukawa
- Giovani Numberi.
PSM Makassar
Pemain masuk:
- Daisuke Sakai
- Hasim Kipuw
- Hilmansyah
- Chori Perez
Pemain keluar:
- Safrudin Tahar
- Yakob Sayuri
- Yance Sayuri
- Sandy Ferizal
- Erwin Gutawa
- Amir Hamzah
- Joao Pedro
- Ze Paulo
- Victor Mansaray
- Donald Bissa
PSS Sleman
Pemain masuk:
- Pierre Bolchini (Italia)
- Fachruddin Aryanto
- Kenzo Nambu (rumor)
- Jacob Mahler (rumor)
- Cleberson (rumor)
- Felipe Cadenazzi (rumor)
- Syahrul Trisna (rumor)
- Victor Mansaray (rumor)
Pemain keluar:
- Ajak Riak
- Thales
- Kei Sano
- Anthony Pinthus
- Jonathan Bustos (rumor)
- Leonard Tupamahu
- Bayu Setiawan
Semen Padang FC
Masuk:
- Teguh Amiruddin
- Miswar Saputra
- Frendi Saputra
- Arif Budiyono
- Melcior Majefat
- Miftah Anwar Sani
- Muhammad Ridwan
- Dodi Alekvan
- Muhammad Iqbal
- Mochammad Dicky
- Ramadhan
Keluar:
- Ahmad Ihwan (rumor)
- Dwiki Arya
- Rendy Setiawan
Malut United
Masuk:
- Cassio Scheid
- Yakob Sayuri
- Yance Sayuri
- Wahyu Prasetyo
- Fredyan Wahyu
- Tatsuro Nagamatsu
- Wbeymar Angulo
- Adriano Castanheira
- Safrudin Tahar
- Manahati Lestusen
- Yandi Sofyan
- Muhammad Fahri
Keluar:
- Jose Wilkson
- Muhammad Rifqi
- Jeong Ho-min
- Ridwan Tawainela
- Donny Monim
- Hendra Bayauw
- Dave Mustaine
- Izmy Hatuwe
- Syarif Wijianto
- Wawan Febrianto
- Andreas Ado
- Frezy AI Hudaifi
- Dedy Gusmawan
- Joko Ribowo